• Saturday, April 14th, 2018

Identifikasi Document Types untuk Document Group

Oleh Agung Kuswantoro

 

Azad Adam (2007) membuat bagan yang bagus dalam document group. Setiap group memiliki karakteristik yang berbeda dengan group yang lainnya. Didalam group dokumen sendiri memiliki dokumen-dokumen. Setiap dokumen itu sendiri harus memperhatikan type-nya.

 

Misal, ada dokument groups tentang makanan. Maka di dalamnya terdapat document types seperti applications, letters/surat, notices/catatan, report/laporan, dan contacts

 

Ada document groups kesehatan dan keamanan. Maka, document tyepes-nya meliputi accidents/kecelakaan, applications, letters, notices dan contacts. Dan, contoh document group yang lainnya.

 

Setelah document typesnya diketahui, maka harus dibuat laporan yang dibutuhkan. Berarti membutuhkan form yang harus dibuat. Sebagaimana gambar berikut:

 

Jadi, urutannya (dari yang kecil ke yang besar) adalaah:

  1. Document types
  2. Document group
  3. Report

Setelah report maka muncul metadata. Demikian ulasan singkat mengenai document group.

 

 

Semarang, 14 April 2018

 

Category: Uncategorized
You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0 feed. You can leave a response, or trackback from your own site.
Leave a Reply