Monthly Archives: November 2015

Penerapan Antropologi dalam Kehidupan

Bimbang dalam menentukan seperti apakah antropologi itu? sebenarnya kini masih saya rasakan bahkan oleh beberapa teman-teman lainnya yang belajar di jurusan antropologi pada khususnya. Salah satu penyebabnya adalah adanya pandangan yang berdasarkan informasi yang sepotong-sepotong mengakibatkan kekurangpahaman kita tentang apa … Continue reading

Posted in Antopologi | Leave a comment

Silabus Antropologi SMA Kelas XII (Kurikulum 2013)

Selamat Sore, Setelah sebelumnya Silabus Antropologi untuk kelas X dan XI, maka sekarang adalah Silabus Antropologi untuk kelas XII KI 1  : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli … Continue reading

Posted in Umum | 2 Comments

Silabus Antropologi SMA Kelas XI (Kurikulum 2013)

Setelah sebelumnya telah di pos Silabus Antropologi kelas X, berikut akan disediakan Silabus Antropologi Kelas XI KI 1  : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. KI 2 :Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, … Continue reading

Posted in Umum | Leave a comment

Silabus Antropologi SMA Kelas X (Kurikulum 2013)

Berikut adalah Silabus Mata Pelajaran Antropologi Kurikulum 2013 yang akan diterapkan di sekolah dalam rangka mewujudkan ‘pendidikan karakter’ oleh menteri pendidikan kita. Dibawah saya sajikan sedikit gambaran dalam silabus Antropologi kurikulum 2013. KI 1  : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama … Continue reading

Posted in Umum | Leave a comment

Antropologi yang Dinamis dan Adaptif

Kebudayaan dalam antropologi juga bersifat dinamis dan adaptif. Kebudayaan akan secara otomatis akan mengalami perubahan seiring dengan berjalannya waktu. Baik perubahan kearah yang lebih baik maupun sebaliknya. Tanpa adanya perencanaan perubahan, kebudayaan akan mengalami perubahan dengan sendirinya. Suatu perubahan yang … Continue reading

Posted in Antopologi | 8 Comments

Budaya Kekerasan dalam Perpektif Nilai-Nilai dan Etika Masyarakat Jawa

Review Jurnal Komunitas, Karya Nugroho Trisnu Brata Budaya kekerasan mendasari perilaku masyarakat untuk melakukan kekerasan dalam kehidupannya. Menurut Franz Magnis Suseno (1993) nilai-nilai dan etika masyarakat terintegrasi kedalam tiga prinsip yaitu hormat, rukun, dan isin yang dapat dilihat dari kehidupan … Continue reading

Posted in Sosiologi | 4 Comments

Ritual Protes Gaya Jawa-Yogya, Sebuah Analisis Antropologi-Struktural

Dari jurnal yang berjudul “Ritual Protes Gaya Jawa-Yogya, Sebuah Analisis Antropologi-Struktural” oleh Nugroho Trisnu Brata, menjelaskan mengenai berbagai bentuk ritual protes yang ada di Yogya. Ritual protes dalam masyarakat Jawa-Yogya mengalami perubahan jika dibandingkan dengan protes ritual pepe, mbalela, aksi … Continue reading

Posted in Sosiologi | 3 Comments

Belajar Antropologi Terapan

Bimbang dalam menentukan seperti apakah antropologi itu? sebenarnya kini masih saya rasakan bahkan oleh beberapa teman-teman lainnya yang belajar di jurusan antropologi pada khususnya. Salah satu penyebabnya adalah adanya pandangan yang berdasarkan informasi yang sepotong-sepotong mengakibatkan kekurangpahaman kita tentang apa … Continue reading

Posted in Antopologi | Tagged | 7 Comments

Pemanfaatan Sungai Pemali sebagai Sumber Penghasilan Keluarga Melalui Penambangan Pasir (Studi desa Pesantunan Kec. Wanasari Kab. Brebes)

Suatu perubahan kebudayaan dapat berasal dari para pendukungnya, dan dimungkinkan pula berasal dari luar lingkungan pendukung kebudayaan tersebut. Perubahan terjadi karena adanya dorongan perubahan dari dalam diri seseorang yang ingin berubah maupun dorongan dari luar. Perubahan tentunya akan terjadi di … Continue reading

Posted in Antopologi | Tagged | 13 Comments

Berwirausaha Menuju Kesuksesan : Kisah Inspiratif Ibu Budi

Menjadi wirausaha merupakan salah satu pekerjaan yang menjanjikan. Hal ini terlihat dari banyaknya pengusaha yang mampu mensejahterakan keluarganya. Untuk mengawali usaha yang akan saya tekuni yaitu usaha celana kolor ataupun usaha dalam bidang konveksi berbagai macam baju, saya telah menemui … Continue reading

Posted in Sosiologi | Tagged | 7 Comments