Oleh Abdur Rohman
TIDAK hanya dalam buku “Konstruksi Gender dalam Realitas Sosial”, beberapa tulisan bu Heni (begitu saya menyebutnya, karena beliau juga sekaligus dosen saya pada mata kuliah Antropologi Gender) terlihat jelas selalu menyoroti isu-isu gender dan perempuan di negeri ini. Pada suatu kesempatan, bu Heni pernah menjelaskan bahwa persoalan utama gender hakikatnya terletak pada Lanjutkan membaca Critical Review Buku Konstruksi Gender dalam Realitas Sosial Karya Tri Marhaeni Pudji Astuti