Arsip Harian: 12/13/2015

Materi Sosiologi Kelas X: Individu, Kelompok dan Hubungan Sosial

masyarakat-sosial-sosiologi

Individu

Individu berasal dari kata latin, “individuum” yang artinya tak terbagi. Kata individu merupakan sebutan yang dapat untuk menyatakan suatu kesatuan yang paling kecil dan terbatas. Kata individu bukan berarti manusia sebagai keseluruhan yang tak dapat dibagi melainkan sebagai kesatuan yang terbatas yaitu sebagai manusia perseorangan, demikian pendapat Dr. A. Lysen. Individu menurut konsep Sosiologis berarti manusia yang hidup berdiri sendiri. Dalam perkembangannya setiap individu mengalami dan dibebankan berbagai peranan, yang berasal dari kondisi kebersamaan hidup dengan sesame manusia.

Lanjutkan membaca Materi Sosiologi Kelas X: Individu, Kelompok dan Hubungan Sosial

Materi Sosiologi Kelas X: Fungsi Sosiologi dalam Mengenali Gejala Sosial di Masyarakat

1421148620X310

Sosiologi adalah ilmu yang mengkaji tentang bagaimana perilaku masyarakat. Masyarakat terdiri atas kelompok individu. Sosiologi menjelaskan bahwa perilaku masyarakat timbul tidak hanya dipengaruhi oleh motif dan sikap internal seseorang, tetapi juga dari konteks sosial dimana orang tersebut hidup.

Lanjutkan membaca Materi Sosiologi Kelas X: Fungsi Sosiologi dalam Mengenali Gejala Sosial di Masyarakat