Category: Sosiologi SMA

Materi Sosiologi Kelas XI Bab 4: Integrasi Dan Reintegrasi Sosial Sebagai Upaya Pemecahan Masalah Konflik Dan Kekerasan

Pengertian Integrasi Sosial Integrasi sosial adalah proses penyesuaian unsur-unsur yang berbeda dalam masyarakat sehingga menjadi satu kesatuan. Unsur-unsur yang berbeda tersebut dapat meliputi perbedaan kedudukan sosial, ras, etnik, agama, bahasa, kebiasaan, sistem nilai, dan norma. Menurut William F. Ogburn dan Mayer Nimkof, syarat terwujudnya integrasi sosial adalah sebagaiberikut: 1. Anggota-anggota masyarakat merasa berhasil saling mengisi …

Teruskan membaca

Sosiologi SMA Kelas XI Bab 2: Pengertian, Faktor Penyebab dan Dampak Permasalahan Sosial

“Kehidupan manusia tidak pernah lepas dari masalah, baik masalah individu maupun sosial. Langkah awal untuk mengatasi masalah tersebut adalah memahaminya”. A. Pengertian Masalah Sosial Istilah masalah sosial mengandung dua kata, yakni masalah dan sosial. Kata sosial mengacu pada masyarakat, hubungan sosial, struktur sosial, dan organisasi sosial. Kata masalah mengacu pada kondisi, situasi atau perilaku yang …

Teruskan membaca

Materi Sosilogi SMA Kelas XI Bab 1: Pembentukan Kelompok Sosial

Secara sosiologis pengertian kelompok sosial adalah suatu kumpulan orang-orang yang mempunyai hubungan dan saling berinteraksi satu sama lain dan dapat mengakibatkan tumbuhnya perasaan bersama. Disamping itu terdapat beberapa definisi dari para ahli mengenai kelompok sosial. Menurut Josep S Roucek dan Roland S Warren kelompok sosial adalah suatu kelompok yang meliputi dua atau lebih manusia, yang diantara …

Teruskan membaca

Materi Sosiologi Kelas X Bab 4: Metode Penelitian Sosial

Penelitian merupakan penelusuran atau inquiry atas sesuatu yang dilakukan secara sistematis dalam rangka memecahkan masalah-masalah”(Talcott Parson) Penelitian ilmiah merupakan cara yang tepat untuk mengungkapkan berbagai fenomena sosial di masyarakat secara objektif dan dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya A. Penalaran dan Penelitian Ilmu pengetahuan diperoleh melalui serangkaian pengamatan dan pemahaman yang terus-menerus, dari satu orang ke orang lainnya, …

Teruskan membaca

Materi Sosiologi Kelas X Bab 3 : Ragam Gejala Sosial Dalam Masyarakat

A. MENGENALI GEJALA SOSIAL DALAM MASYARAKAT Gejala-gejala sosial merupakan sesuatu yang tidak bisa lepas dari masyarakat dimana terdapat gejala sosial yang dianggap wajar, adapula yang dianggap tidak wajar. gejala yang dianggap wajar tersebut adakalanya berlangsung secara tidak normal atau tidak dikehendaki. Misalnya perubahan sosial dan budaya akan selalu terjadi seiring dengan perubahan zaman yang semakin maju, …

Teruskan membaca

Materi Sosiologi kelas X BAB 2 : Individu, Kelompok, dan Hubungan Sosial

Hubungan Sosial “Interaksi sosial merupakan hubungan-hubungan sosial dinamis yang menyangkut hubungan antarindividu, antara individu dan kelompok, atau antarkelompok”(John Lewis Gillin). Interaksi sosial adalah kunci bagi seluruh kehidupan sosial karena tidak mungkin ada kehidupan bersama tanpa interaksi sosial. Oleh karena itu, komunikasi dan kontak sosial merupakan dasar eksistensi suatu masyarakat. Pengertian Interaksi Sosial Secara harfiah interaksi berarti …

Teruskan membaca

Materi Sosiologi Kelas XII BAB 4: Kearifan Lokal dan Pemberdayaan Komunitas

Pengertian Komunitas Komunitas ialah suatu unit atau kesatuan sosial yang terorganisasikan dalam kelompok-kelompok dengan kepentingan bersama (communities of common interest), baik yang bersifat fungsional maupun yang mempunyai teriotrial. Istilah community dapat diterjemahkan sebagai “masyarakat setempat”. Dalam pengerian lain, komunitas (community) diartikan sebagai sekelompok orang yang hidup bersama pada lokasi yang sama sehingga mereka telah berkembang …

Teruskan membaca

Materi Sosiologi Kelas XII BAB 2 : Globalisasi Dan Perubahan Komunitas Lokal

Modernisasi Modernisasi berasal memiliki kata dasar modern yang berasal dari bahasa latin yaitu modernus yang terdiri dari kata modo dan ernus. Modo adalah cara dan ernus menunjuk pada adanya periode waktu masa kini. Jadi, modernisasi berarti proses menuju masa kini atau proses menuju masyarakat modern. Koentjaraningrat mendefinisikan modernisasi ialah usaha untuk hidup sesuai dengan zaman …

Teruskan membaca

Materi Sosiologi Sma Kelas XII BAB 1: Perubahan Sosial Dan Dampaknya

1. Pengertian Perubahan Sosial perubahan sosial adalah perubahan-perubahan yang terjadi pada masyarakat yang mencakup sistem sosial, termasuk nilai, sikap, dan pola-pola perilaku serta mencakup kebudayaan seperti kesenian, ilmu pengetahuan, teknologi yang menimbulkan perubahan kearah progress atau regress.

Teruskan membaca

Materi Sosiologi Kelas XI BAB 3: Perbedaan, Kesetaraan, Dan Harmoni Sosial

Di dalam masyarakat, memang ada perbedaan atau ketidaksamaan sosial. Ketidaksamaan sosial terdiri dari ketidaksamaan sosial horizontal dan ketidaksamaan sosial vertikal. Ketidaksamaan sosial horizontal adalah perbedaan antarindividu atau kelompok yang tidak menunjukan adanya tingkatan lebih tinggi atau lebih rendah (disebut juga, differensiasi sosial). Sementara itu, ketidaksamaan sosial vertikal adalah perbedaan antar individu atau kelompok yang menunjukan …

Teruskan membaca