membangun rumah ilmu untuk mewujudkan universitas konservasi bereputasi#1

Universitas Negeri Semarang(UNNES) terletak didaerah Sekaran, Gunungpati, dan disinilah banyak sekali mahasiswa dari segala penjuru datang kesini untuk mengemban ilmu. Ilmu sendiri merupakana suatu pengetahuan yang sangat berguna hingga akhir hayat. UNNES sendiri merupakan sutu universitas konservasi baik di Indonesia maupun di dunia, lengkapnya adalah universitas konservasi yang bertaraf internasional yang sehat, unggul dan sejahtera. Di UNNES terdapat 8 fakultas antara lain :

1. Fakultas Ilmu Pndidikan
2. Fakultas Bahasa dan Seni
3. Fakultasa Ilmu Sosial
4. Fakultas Matematika dan Ilmu pengetahuan Alam
5. Fakultas Teknik
6. Fakultas Keohlaragaan
7. Fakultas Ekonomi
8. Fakultas Hukum
UNNES sendiri merupakan sebuah universitas yang mengedepankan akan pentingnya konservasi. Menurut peraturan Rektor Uniiversitas Negeri Semarang nommor 27 Tahun 2012 tentang Tata Kelola Kampus Berbasis Konservasi di Universitas Negeri Semarang dalam pasal 2 disebutkan bhawa tata kelola berbasis konservasi dan bertujuan dalam mewujudkan suasana kampus yang mendukung perlindungan, pengawetan, dan pemanfaatan lingkungan hidup secara bijaksana melalui pembangunan berkelanjutan yang berwawasan lingkungan hidup dan partisipasi, penuh dari warga Unnes. Dalam Pasal 3 juga disebutkan bahwa dalam tata kelola kampus berbasisi konservasi diwujudkan dalam 7 pilar konservasi, yaitu :
1. Konservasi keanekaragaman hayati
2. Arsitektur hijau dan sisitem transportasi internal
3. Pengelolaan limbah
4. Kebijakan nirkertas
5. Energi bersih
6. Konservasi, etika, seni, dan budaya
7. Kaderisasi konservasi

“Tulisan ini dibuat untuk mengikuti Bidikmisi Blog Award di Universitas Negeri Semarang. Tulisan adalah karya saya sendiri dan bukan jiplakan.”

Tulisan ini dipublikasikan di Artikel Kuliah Sosiologi & Antropologi. Tandai permalink.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas: