Program Aplikasi adalah software atau perangkat lunak komputer yang dibuat untuk melakukan tugas tertentu.Jika sistem operasi komputer (misalnya Windows) berfungsi untuk melakukan operasi dasar, program aplikasi tertentu bisa kita tambahkan (install) untuk melengkapi kemampuan sistem operasi komputer untuk melakukan tugas-tugas yang lebih spesifik.
Ada banyak sekali program aplikasi komputer. Secara garis besar, jenis Program Aplikasi komputer berdasarkan kegunaan dan contohnya sebagai berikut:
• Aplikasi Perkantoran atau Office: untuk menunjang tugas administratif perkantoran.Contohnya Microsoft Office
• Microsoft office adalah aplikasi buatan microsoft yang terdapat beberapa fungsi antara lain: microsoft word (untuk mengelola data), microsoft excel (mengelola angka ), microsoft power point (presentasi) dll. Banyak orang yang membutuhkan yang namanya microsoft office,, dari kalangan pejabat, perkantoran, pelajar, dll. Tetapi masih banyak orang yang belum bisa menginstall microsoft office. Microsoft ini mempunyai beberapa versi yaitu versi 2004, 2007, 2010, 2012. di artikel ini saya akan menjelaskan tentang langkah – langkah menginstall microsoft office 2007.
• 1.Siapkan folder instalasi microsoft office 2007
2.Buka folder tersebut
3.Cari setup.exe dan double-klik pada setup.exe
4.Maka akan muncul gambar seperti dibawah
5.Kemudian Anda akan diharuskan untuk mengisi “ PRODUCT KEY “, PRODUCT KEY adalah angka untuk mengetahui program tersebut asli atau tidak dan jika tidak di isi maka aplikasi tersebut hanya bisa digunakan selama 30 hari saja. Product key biasanya terdapat di cd master, jika Anda menginstall dengan cara mendownload masternya maka akan mendapatkan serial number.
• 6.Selanjutnya Anda baca syarat – syarat perjanjian, jika Anda setuju klik “ I accept the terms this of greement “, jika anda tidak setuju maka anda tidak dapat menginstall microsoft office 2007/ proses instalasi berhenti.
• 7.Klik Continue
• 8.Klik “ install now “ untuk menginstall microsoft office
• 9.Instalasi microsoft office 2007 akan berjalan dan tidak membutuhkan waktu yang cukup lama.
• 10.Klik “ close “ untuk menyelesaikan proses instalasi
•
• Aplikasi Grafis: untuk mendesain dan mengolah gambar atau foto. Contohnya aplikasi CorelDraw, GIMP, dan Photoshop.
• Cara instal coreldraw x5
cara instal corel draw x5
• Sebelum install coreldraw x5., sebaik nya anti virus yang terdapat di pc anda di non aktifkan dulu , untuk kelancaran penginstallan
•
• Buka software coreldaw graphics suite x5 anda “ install
•
• 1.Beri tanda centang pada I accept the terms in the license agreement (jangan di Next dulu geser kebawah)
• 2.Pilih I have serial number
Buka keygen coreldraw x5, kalau belum punya bisa download di SINI,
• *Nb : keygen jangan di tutup sampai penginstalan coreldraw x5 selesai
•
• 3.Click tulisa Serial yang terdapat pada keygen coreldraw nanti akan muncul nomer seri pada colom serial
• 4.Copy/salin nomor serial
• 5.Paste nomer serial dari keygen tadi pada kolom yang terdapat pada I have a serial number
• 6.Click Next
• 7.Pilih Typical Installation (supaya mudah untuk penginstalanya)
• 8.Pilih coreldraw x5
• 9.Pilih other Activation yang terdapat di kiri bawah
• 10.Pilih Phone Corel
• 11.Akan muncul installation code , dan serial number
• Tinggal Activation Code yang masih kosong untuk mengisi instalasi code kita harus kembali ke Keygen coreldraw tadi yang masih terbuka
•
• 12.salin installation code
• 13. tempel di colom installation code keygen =>diketik dengan tangan tanpa tanda( – )
• 14.click Activation nanti akan muncul code activation
• 15.Copy Activation Code
• 16.Paste ke dalam colom activation code coreldraw x5
• 17.Click Continue
•
• Aplikasi Multimedia: untuk memutar file multimedia. Contohnya aplikasi WinAmp, Windows Media Player, dan QuickTime.
cara menginstal winamp
Proses Penginstalan Aplikasi Winamp
1. buka Setup Winamp, lalu Klik next
2. pilih I Agree, untuk setuju bahwa Aplikasi Ini akan di Instalkan ke Komputer anda
3. pilih next, dan pastikan File Winamp Terinstal ke System C
4. pilih next lagi
5. Pilih Next , jika anda ingin Meletakkan sortcut dari Winamp yang ada di tampilan dekstop, cukup anda Centang “Create Dekstop Icon”
6. setelah semua sudah di atur,, klik next untuk mulai penginstalan
7. tunggu proses hingga selesai
8. pilih finish
9. pilih next
10. ada pilihan , apa apa saja yang bisa d buka oleh winamp tersebut.. jika anda ingin menggunakan nya semua , centang semuanya.. lalu Next
11. lalu klik Finish
winamp siap di gunakan
• Aplikasi Internet: untuk mengakses beragam layanan internet. Di antaranya Internet Explorer, Mozilla Firefox, google chrome dan Opera yang semuanya berfungsi untuk menjelajah internet atau browsing. Selain itu ada beberapa software khusus,misalnya mIRC dan Yahoo! Messenger untuk chatting, FileZilla untuk transfer file, dan Outlook untuk mengelola email.
• Web browser Mozilla Firefox (aslinya bernama Phoenix dan kemudian untuk sesaat dikenal sebagai Mozilla Firebird) adalah peramban web lintas platform gratis yang dikembangkan oleh Yayasan Mozilla dan ratusan sukarelawan (https://id.wikipedia.org).
Web browser Firefox juga merupakan salah satu web browser yang support dengan aplikasi Dapodikdas 2013/2014 selain web browser Chrome, berikut cara atau langkah-langkah untuk menginstall web browser Firefox dalam komputer / laptop kita :
•
• 1. Kunjungi laman resmi Mozzila Firefox, klik “Unduh Gratis / Free Download” untuk download setup installer web browse Firefox.
• 2. Klik “Run”, untuk melanjutkan proses download setup Firefox. Lalu tunggu beberapa saat.
•
• 3. Setelah tampil laman verifikasi instalasi, checklist (centang) “Jadikan Firefox sebagai peramban baku”, jika web browser Firefox tersebut akan kita jadikan web browser default.
•
• 4. Kemudian klik “Pasang” atau “Install”.
• 5. Tunggu beberapa saat, hingga proses instalasi aplikasi web browser Firefox selesai.
Terimakasih Sahabat… Telah berkenan berkunjung dan membaca salah satu artikel dari situs personal saya di https://www.dadangjsn.blogspot.com, untuk melihat revisi/perbaikan dari artikel berikut (jika diperlukan) silahkan kunjungi kembali publikasi terupdate dari artikel berikut ini di: https://dadangjsn.blogspot.com/2013/11/cara-install-web-browser-mozilla.html#ixzz3O3Vp10Zo
• Aplikasi Game: aneka aplikasi permainan. Contoh : Angribed
Cara Menginstall Angry Bird + Patch Full Version
Siapa yang tidak tau akan permainan yang satu ini , Angry Bird ????????
Angry Bird adalah sebuat permainan strategi yang terdapat banyak versionnya , yaitu
1. Angry Birds Star Wars
2.Angry Birds Space
3.Angry Birds
4. Angry Birds Rio
di Website resminya https://www.download.angrybirds.com/ anda dapat mendownloadnya secara gratis ( Download Free Demo/Trial) atau membeli permainan tersebut secara resmi ke website tersebut.
Minimun System Requirement
1.OS windows Xp sp2/Vista/7
2.CPU 1.0GHz RAM 600mb
3.Hard Drive 100 MB
4.Graphics Any OpenGL 1.3 compatible device
Untuk Download Free Demo/Trial ini gamenya tidak full ya , alias pada mission tertentu akan berhenti , anda akan nantinya akan disuruh menganktifkan secara full game tersebut.
Eitsss . . ,tenang aja bagi para gamers yang mengalami hal tersebut jangan langsung pan atau menghapusnya.
Ada bisa mengaktifkan full game terseut dengan tidak perlu mengeluarkan duit loh ( secara dunia sudah modern apapun harus serba gratis dunk . . .upsssssss ).
okkk . . .langsung aja ya yang mau caranya :
1. Tentunya anda harus terlebih dahulu mempunya aplikasinya dunk sob , kalau belum punya download disini ajawww.download.angrybirds.com/ ( terserah anda mau download yang mana )
2. Anda harus mendownload Patchnya dulu .
a). Download Patch Angry Birds Full Version + Patch + Key
3. Setelah anda download buka filenya.
4. Kemudian copy file angry.birds.all-patch.offline.v1.3.exe ( pakai tombol CTRL+C )
5. Paste kan ke folder Angry Birds ( contoh biasanya di “C:\Program Files\Rovio\Angry Birds Star Wars” )
6. Setelah itu klik kanan pada angry.birds.all-patch.offline.v1.3.exe ==> Run as administrator” untuk Windows 7 dan Windows Vista (Windows XP langsung klik)
7. Kemudian akan muncul kotak dioalod klik “Patch” (kemudian cari file dengan format Application
8. Jika sudah jalankan game , klik tombol activate dan masukan serial number ini
ABCD-EFGH-IJKL-MNOP
Catatan : pada saat memasukan Register Key , pastikan PC / Laptop anda tersambung dengan internet
NB : Jika intruksi yang saya berikan kurang jelas , tenang saja didalam file patch yang ada download sudah ada instruksinya,
Menjengkelkan sekali bukan jika saat anda menjalankan sebuah permainan saat seru-serunya bermainan , tiba-tiba game terhenti karena game yang anda mainkan ada game Demo/Trial . Makanya coba cara diatas agar anda bisa melanjutkan gamenya dengan puas.
Mengenai Aplikasi Office sendiri itu biasanya berupa beberapa aplikasi yang dikemas menjadi satu paket. Aplikasi-aplikasi yang dikemas di dalam paket aplikasi Office seperti Microsoft Office beserta contoh programnya antara lain seperti ini:
Aplikasi Pengolah Kata, contohnya Microsoft Word.
Aplikasi Pengolah Angka, contohnya Microsoft Excel.
Aplikasi Pengolah Basis Data, contohnya Microsoft Access.
Aplikasi Pengolah Presentasi, contohnya Microsoft Powerpoint.
Sifat Dan Karakteristik Software ( Program Aplikasi )
1. Software merupakan elemen sistem logik dan bukan elemen sistem fisik seperti hardware
2.Elemen itu tidak haus, tetapi bisa rusak.
3. Elemen software itu direkayasa atau dikembangkan dan bukan dibuat di pabrik seperti hardware
4. Software itu tidak bisa dirakit, hanyalah sebuah program didalam komputer.
Program Aplikasi
Program aplikasi pada komputer merupakan perangkat lunak siap pakai yang nantinya akan digunakan untuk membantu melaksanakan pekerjaan penggunanya.Dalam sebuah komputer aplikasi ini disiapkan sesuai kebutuhannya masing-masing.
Berikut ini adalah Program aplikasi yang dapat dibedakan lagi beberapa macam:
a. Word Processing
Word Processing adalah program yang dapat dipakai untuk menyunting naskah. Contoh : Microsoft Word, Lotus Ami Pro dan WordPerfect.
b. Desktop Publishing
Merupakan program yang mengatur tata letak cetakan pada suatu naskah sehingga siap untuk dicetak. Contoh : Ventura Publisher, Page Maker.
c. Program Speadsheet
Merupakan programprogram yang digunakan untuk mengolah data secara berkolom. Contoh : Microsoft Excell, Lotus Improv.
d. Database Management System
Salah satu kegunaan komputer didalam organisasi adalah untuk menyimpan data dalam jumlah besar. Dari data ini dapat dihasilkan berbagai informasi.Untuk menyimpan, mengolah data, dan kemudian menghasilkan informasi, diperlukan program yang disebut dengan program database management system (disingkat DBMS) dan sering disebut dengan program database saja.Contoh : Paradox, Foxpro, Microsoft Access, Approach.
e. Graphics
Salah satu kebutuhan pengguna adalah membuat gambar. Untuk itu ia bisa menggunakan program yang khusus digunakan untuk membuat gambar atau graphics. Seseorang yang tidak pintar menggambar dengan tangan, dapat membuat gambar yang bagus di komputer, karena gambar dikomputer mudah diubah dan diolah.Contoh : Corel Draw, Stanford Graphics, Visio.
f. Program Akuntasi
Aplikasi yang juga banyak dipakai dalam dunia bisnis adalah aplikasi yang berhubungan dengan keuangan dan akuntasi. Contoh : DacEasy Accounting, Pacioli 2000, PeachTree Accounting.
g. Program Statistik
Program statistik merupakan program yang digunakan untuk melakukan penelitian yang berhubungan dengan analisis statistik. Contoh : SAS, SPSS, Statisca.
h. Communication
Communication merupakan program yang digunakan untuk berkomunikasi dengan pemakai komputer lain. Contoh : Carbon Copy, DataFax, Procomm Plus, CrossTalk.
i. Multimedia
Multimedia merupakan software yang digunakan untuk menghubungkan komputer dengan peralatan multimedia seperti kamera video, kamera digital, video player. Contoh : Microsoft Video.
j. Game
Game merupakan program untuk permainan. Contoh : Flight Simulator, Baseball, Prince of Persia.
k. Antivirus
Antivirus merupakan program yang digunakan untuk mendetekdi dan menghilangkan virus yang tertular pada komputer yang sedang dipakai. Contoh : McAfee VirusScan, Norton Antivirus, AVG.
Dari perkembangan perangkat lunak, kita bisa membayangkan bagaimana perkembangan interaksi manusia dengan perangkat lunak. Bentuk paling primitif dari perangkat lunak, menggunakan aljabar Boolean, yang di representasikan sebagai binary digit (bit), yaitu 1 (benar / on) atau 0 (salah / off), cari ini sudah pasti sangat menyulitkan, sehingga orang mulai mengelompokkan bit tersebut menjadi nible (4 bit), byte (8 bit), word (2 byte), double word (32 bit).
Kelompok-kelompok bit ini di susun ke dalam struktur instruksi seperti penyimpanan, transfer, operasi aritmatika, operasi logika, dan bentuk bit ini di ubah menjadi kode-kode yang di kenal sebagai assembler. Kode-kode mesin sendiri masih cukup menyulitkan karena tuntutan untuk dapat menghapal kode tersebut dan format (aturan) penulisannya yang cukup membingungkan, dari masalah ini kemudian lahir bahasa pemrograman tingkat tinggi yang seperti bahasa manusia (bahasa Inggris). Saat ini pembuatan perangkat lunak sudah menjadi suatu proses produksi yang sangat kompleks, dengan urutan proses yang panjang dengan melibatkan puluhan bahkan ratusan orang dalam pembuatannya.
JENIS PERANGKAT LUNAK
Perangkat lunak secara umum dapat di bagi 2 yaitu perangkat lunak sistem dan perangkat lunak aplikasi. Perangkat lunak sistem dapat di bagi lagi menjadi 3 macam yaitu :
1. Bahasa pemrograman : merupakan perangkat lunak yang bertugas mengkonversikan arsitektur dan algoritma yang di rancang manusia ke dalam format yang dapat di jalankan komputer, contoh bahasa pemrograman di antaranya : BASIC, COBOL, Pascal, C++, FORTRAN
2. Sistem Operasi : saat komputer pertama kali di hidupkan, sistem operasilah yang pertama kali di jalankan, sistem operasi yang mengatur seluruh proses, menterjemahkan masukan, mengatur proses internal, memanejemen penggunaan memori dan memberikan keluaran ke peralatan yang bersesuaian, contoh sistem operasi : DOS, Unix, Windows 95, IMB OS/2, Apple’s System
3. Utility : sistem operasi merupakan perangkat lunak sistem dengan fungsi tertentu, misalnya pemeriksaan perangkat keras (hardware troubleshooting), memeriksa disket yang rusak bukan rusak fisik), mengatur ulang isi harddisk(partisi, defrag), contoh Utilty adalah Norton Utility.
Berikut penjelasan lebih lengkapnya:
A. SISTEM OPERASI
Untuk mengendalikan Program Kerja Komputer secara mendasar seperti :
Ø Mengatur Media Input
Ø Proses
Ø Output
Ø Mengatur Memory
Ø Penjadwalan Proses
PC DOS
MS DOS
MICROSOFT WINDOWS
LINUX
UNIX
MACINTOSH
FREE BSD
Sistem operasi sangat berkaitan dengan prosesor yang di gunakan.Jenis prosesor pada PC yang umum adalah yang kompatibel dengan produk awal IBM dan Macintosh. PC Macintosh, perangkat lunaknya di kembangkan oleh perusahaan yang sama sehingga perkembangannya tidak sepesat cloningIBM PC. Sistem operasi dari cloning IBM saat ini secara umum terbagi menjadi 2 aliran yaitu komersil yang di buat oleh Microsoft dan yang bersifatfreeware yang di kembangkan oleh peneliti dari seluruh dunia karena bersifatopen source, yaitu bahan baku pembuatan dapat di baca, sehingga hasilnya dapat di tambah atau di modifikasi oleh setiap orang.
Sementara interaksi antara pengguna dan komputer di kenal melalui 2 cara, cara yang pertama adalah pemberian instruksi melalui penulisan perintah atau dengan cara tunjuk (pointer) dengan tampilan grafis.
B.PROGRAM APLIKASI (APLICATION PROGRAM)
Merupakan suatu program paket yang telah dirancang dan dibuat khusus untuk kebutuhan tertentu.
o Word Processing (Pengolah Kata)
o Program Database
o Program Spreadsheet
o Program CAD (Computer Aided Design)
o Program Layout Artikel (Publisher)
o Aplikasi multimedia
a) Word Processing
Merupakan salah satu program aplikasi dimana dalam pengoperasiannya menggunakan text (Text Based)
Ø Wordstar Profesional
Ø Word Perfect
Ø Chiwriter
Ø Microsoft Word
Ø Word Star
b) Program Database
Merupakan salah satu program aplikasi yang berfungsi untuk merancang atau membuat serta mengelola DATABASE
Ø Ms.Acces
Ø SQL Server
Ø MySql
Ø Oracle
c) Program SpreadSheet
Merupakan salah satu program aplikasi yang berfungsi untuk bidang keuangan, pembukuan, atau melakukan perhitungan secara otomatis.
Ø Lotus 123
Ø Ms.Excel
Ø Quatro
Ø Supercheck
d) Program CAD (Computer Aided Design)
Merupakan Salah satu program aplikasi yang berfungsi untuk media lukis (Alat lukis)
Ø Auto Cad
Ø Pro Design
Ø Corel Draw
Ø Adobe Photoshop
e) Program Layout Artikel
Merupakan salah satu program aplikasi yang berfungsi khusus untuk mengatur tata letak obyek yang digunakan pada cover suatu media cetak/Elektronik
o Page Maker
o Ventura
o Harvard Publisher
o Newmaster
f) Aplikasi Multimedia
Aplikasi multimedia saat ini sangat banyak dan beragam. Di katakan multimedia kerana selain penggunaan media teks, aplikasi ini dapat memproses / menampilkan dalam bentuk yang lain yaitu gambar, suara dan film.
Aplikasi multimedia sangat berkaitan dengan format data yang digunakan.Aplikasi Multimedia umumnya dipisahkan lagi menjadi aplikasi yang digunakan untuk membuat, yang hanya digunakan untuk menampilkan saja dan aplikasi pengaturan.
Format-format digital multimedia di antaranya:
1. MIDI (Musical Instrument Digital Interface) , format suara instrumen ini di perkenalkan pada tahun 1983 oleh perusahaan musik elektrik seperti Roland, Yamaha dan Korg. Format MIDI bersifat sangat kompak dengan ukurannya yang kecil, suara yang di hasilkan oleh MIDI dengan dukungansound card yang memilik synthesizer (penghasil suara elektrik) sangatlah mirip dengan organ elektrik yang bisa memainkan berbagai alat musik.
2. MP3, format suara yang terkenal saat ini berbeda dengan MIDI yang hanya instrument, MP3 merekam seluruh suara termasuk suara penyanyinya. Kualitas suara MP3 akan erbanding dengan ukuran penyimpannya. Kualitas yang banyak di gunakan untuk merekam musik adalah standar CDROM (44,2 KHz, 16 bit, stereo), sementara kualitas terendah adalah kualitas seperti telepon (5 KHz, 8 bit, mono).
3. MPEG (Moving Picture Experts Group), merupakan format yang di susun oleh ahli dari berbagai penjuru dunia untuk format multimedia.
4. AVI (Audio Video Interleave), format AVI di buat oleh Microsoft dan mudah di pindah-pindahkan di aplikasi buatan Microsoft lainnya seperti Word atau PowerPoint
5. Quicktime, sama dengan AVI, Quicktime dapat digunakan baik di komputer berbasis Intel maupun
6. Mac. Quicktime dapat menyaingin AVI di karenakan tingkat kompresinya yang lebih baik. Tingkat kompresi menentukan besar-kecilnya file yang akan menentukan pula besar-kecilnya media penyimpanan, dan lebar jalur data yang dibutuhkan untuk transfer.
sumber:https://pramadanapanji.wordpress.com/2015/06/03/pengertian-dan-jenis-jenis-program-aplikasi/