Category: Antropologi

antropologi

KONSEP DASAR, PERAN FUNGSI, DAN KETERAMPILAN ANTROPOLOGI (Materi Antropologi SMA Kelas X)

Antropologi berasal dari bahasa Yunani Anthropos yang berarti manusia dan Logos yang berarti wacana (dalam pengertian “bernalar”, “berakal”. Berikut ini beberapa definisi (pengertian) antropologi menurut para ahli: Koentjaraningrat : Antropologi adalah ilmu yang mempelajari umat manusia pada umumnya dengan mempelajari aneka warna, bentuk fisik masyarakat serta kebudayaan yang dihasilkan. William A. Havilland : Antropologi adalah studi tentang umat manusia, …

Teruskan membaca

Silabus Antropologi SMA Peminatan bahasa

Satuan Pendidikan : SMA Kelas /Semester : X/1-2 Kompetensi Inti KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan …

Teruskan membaca