Etnografi Dan Kebudayaan

Etnografi merupakan pekerjaan mendeskripsikan suatu kebudayaan. Tujuan utama aktivitas ini adalah untuk memahami suatu pandangan hidup dari sudut pandang penduduk asli. Sebagaimana dikemukakan oleh B.Malinowski, bahwa tujuan etnografi adalah “memahami sudut pandang penduduk asli, hubungannya dengan kehidupan, untuk mendapatkan pandangannya mengenai kehidupannya”. Inti dari etnografi adalah upaya untuk memperhatikan makna-mana tidakan dari kejadian yang menimpa orang yang ingin kita pahami. Sistem makna ini  merupakan kebudayaan mereka: dan etnografi selalu mengimplikasikan teori kebudayaan. Continue reading

Tugas Pendidikan Karakter Masyarakat Mandar

  1. Bagaimana bentuk pendidikan karakter masyarakat Mandar?

Kebudayaan pada dasarnya telah ada semenjak hadirnya manusia di bumi ini. Kebudayaan berfungsi memenuhi kebutuhan hidup manusia, baik yang bersifat supranatural maupun materil. Kebutuhan-kebutuhan masyarakat tersebut untuk sebagian besar dipenuhi oleh kebudayaan yang bersumber dari masyarakatnya sendiri. Agar kebudayaan di masing-masing daerah tidak punah maka cara untuk melestarikannya ialah dengan mewarisi kebudayaan kepada anak dan cucu melalui pendidikan karakter. Continue reading

Laporan Pemetaan Awal Struktur Agraria di Desa Pusakajaya Kecamatan Pusakanagara Kabupaten Subang, Jawa Barat

PENDAHULUAN

Observasi pemetaan wilayah yang saya lakukan berlokasi di desa Pusakaratu kecamatan Pusakanagara Kabupaten Subang. Kabupaten Subang adalah sebuah kabupaten di Tatar Pasundan provinsi Jawa Barat. Ibukotanya adalah Subang. Kabupaten ini berbatasan dengan Laut Jawa di utara, Kabupaten Indramayu di timur, Kabupaten Sumedang di tenggara, Kabupaten Bandung Barat di selatan, serta Kabupaten Purwakarta dan Kabupaten Karawang di barat. Continue reading

Kumpulan Materi-materi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Antropologi SMA Kelas X

Hay temen-temen sekalian, kali ini saya mau berbagi tentang Silabus mata pelajaran Antropologi dari kelas X-XII. Disimak yaa…..

Kompetensi Dasar
  • Memahami Antropologi sebagai ilmu yang mempelajari keanekaragaman dan kesamaan manusia Indonesia dan cara hidupnya secara holistik dalam rangka membangun sikap toleran, empati, dan saling menghargai sehingga tercipta kerukunan nasional.
  • Membaca berbagai literatur dan mendiskusikan hasil bacaan tentang ilmu Antropologi sebagai ilmu yang mempelajari keanekaragaman dan kesamaan manusia Indonesia dan cara hidupnya secara holistik dalam rangka membangun sikap toleran, empati, dan saling menghargai sehingga tercipta kerukunan nasional.
    Materi Pembelajaran

Continue reading

Kumpulan Materi-materi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Antropologi SMA Kelas XI

Hay temen-temen sekalian, kali ini saya mau berbagi tentang Silabus mata pelajaran Antropologi dari kelas X-XII. Disimak yaa…..

Kompetensi dasar
  • Menggunakan pengetahuan dasar metode etnografi dalam mendeskripsikan  institusi-institusi sosial  (antara lain: sistem kekerabatan, sistem religi, sistem politik, sistem mata pencaharian hidup, bahasa, kesenian) dalam suatu kelompok etnik tertentu di Indonesia.
  • Melakukan penelitian etnografi/membaca dengan kritis laporan-laporan penelitian etnografi  dalam rangka mendeskripsikan institusi-institusi sosial  (antara lain: sistem kekerabatan, sistem religi, sistem politik, sistem mata pencaharian hidup, bahasa, kesenian) dalam suatu  kelompok etnik tertentu di Indonesia

Continue reading

Kumpulan Materi-materi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Antropologi SMA Kelas XII

Hay temen-temen sekalian, kali ini saya mau berbagi tentang Silabus mata pelajaran Antropologi dari kelas X-XII. Disimak yaa…..

Kompetensi Dasar
  • Memahami dampak positif dan negatif dari perubahan sosial, pembangunan nasional, globalisasi, dan modernisasi terhadap kehidupan sosialkultural masyarakat Indonesia.
  • Melakukan pengamatan lapangan, membaca berbagai literatur/media masa, dan berdiskusi untuk memahami perubahan sosial, pembangunan nasional, globalisasi, dan modernisasi terhadap kehidupan sosialkultural masyarakat Indonesia.

Continue reading

Kumpulan Materi-materi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Sosiologi SMA Kelas X

Hay temen-temen sekalian, kali ini saya mau berbagi tentang Silabus mata pelajaran Sosiologi dari kelas X-XII. Disimak yaa…..

Alokasi waktu: 3 jam pelajaran/minggu

Kompetensi Sikap Spiritual dan Kompetensi Sikap Sosial dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)  pada pembelajaran Kompetensi Pengetahuan dan Kompetensi Keterampilan melalui keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah dengan memperhatikan karakteristik mata pelajaran, serta kebutuhan dan kondisi peserta didik. Continue reading

Kumpulan Materi-materi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Sosiologi SMA Kelas XI

Alokasi waktu: 4 jam pelajaran/minggu

Kompetensi Sikap Spiritual dan Kompetensi Sikap Sosial dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)  pada pembelajaran Kompetensi Pengetahuan dan Kompetensi Keterampilan melalui keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah dengan memperhatikan karakteristik mata pelajaran, serta kebutuhan dan kondisi peserta didik. Continue reading

Kumpulan Materi-materi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Sosiologi SMA Kelas XII

Alokasi waktu: 4 jam pelajaran/minggu

Kompetensi Sikap Spiritual dan Kompetensi Sikap Sosial dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)  pada pembelajaran Kompetensi Pengetahuan dan Kompetensi Keterampilan melalui keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah dengan memperhatikan karakteristik mata pelajaran, serta kebutuhan dan kondisi peserta didik. Continue reading