Materi Sosiologi SMA Kelas XI: PERMASALAHAN SOSIAL DALAM MASYARAKAT

Pengertian Permasalahan Sosial Permasalahan sosial merupakan suatu gejala sosial yang terjadi dalam masyarakat yang diakibatkan karena adanya interaksi sosial di antara para warga masyarakat dalam memenuhi berbagai kebutuhan atau kepentingan dalam hidupnya. Sebagaimana kita ketahui bahwa interaksi sosial dalam masyarakat dapat berlangsung secara asosiatif maupun disosiatif. interaksi sosial yang bersifat asosiatif akan menghasilkan gejala-gejala sosial … Lanjutkan membaca Materi Sosiologi SMA Kelas XI: PERMASALAHAN SOSIAL DALAM MASYARAKAT