MATERI ANTROPOLOGI SMA/MA KELAS XII TENTANG “SUMBER-SUMBER KEARIFAN LOKAL”

Hai gaes, kali ini saya aka membagikan materi antropologi kelas XII SMA/MA tentang Sumber-sumber Kearifan Lokal (local wisdom) dan Tradisi Lisan. Sehingga peserta didik dapat memahami materi yang akan di sampaikan.

Sumber-sumber kearifan local

Kearifan local dapat di dapatkan melalui sumber-sumber tertentu. Karena kita sebagai bangsa Indonesia mempunyai keanekaragaman kearifan local. Kearifan local adalah: kebijaksanaan hidup yang di dasarkan pada nilai-nilai kebudayaan yang di miliki suatu masyarakat. Kearifan loka bisa kita jumpai dalam nyayian, pepatah, sasanti, petuah, semboyan, kesusastraan dan naskah-naskah kuno yang berada di dalam kehidupan sehari-hari pada masyarakat.

Kearifan local di miliki oleh semua daerah retutama Jawa, karena jawa adalah daerah yang mempunyai etika jawa yang sangat di percaya sebagai derah yang kaya akan kebudayaan. Didalam etika Jawa terdapat tata nilai kehidupan Jawa, seperti norma,tata kelakuan , kebiasaan, keyakinan, konsepsi, dan symbol-simbol dalam hidup dan ada kebahasaan yang di jadikan prinsip hidup oleh masyarakat Jawa.

Ada dua kaidah yang berada di Jawa yaitu rukun dan horma. Setiap manusia yang hidup dan menjalankan hidupnya sesuai norma yang berlaku maka mereka akan lebih tentram dalam hidupnya. Dua kaidah itu sangat penting untuk di jadikan sebagai prinsip dalam hidup orang Jawa. Prinsip etis ini akan mengarahkan manusia pada keadaan psikologis berupa rasa ketenangan batin, kebebasan dari ketegangan emosional.

Etika Jawa dapat di sampaikan melalui dua acara yaitu.

  1. Melalui pituduh ( wejangan atau anjuran ) yang berisi memberikan nasihatberupa anjuran.
  2. Melalui pepali ( wewaler) artinya larangan agar orang Jawa menjauhi perbuatan yang tidak baik.

 

saya juga akan memberikan link terkait materi di atas. berikut linknya. https://www.infokekinian.com/pengertian-dan-contoh-kearifan-lokal/

soal pengayaan.

  1. apa pengertian kearifan lokal?
  2. bagaimana cara menjaga kearifan lokal?

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas: