Elco atau kondensator/kapasitor elektrolit yaitu komponen yang mempunyai dua kaki, yakni kaki ( – ) dan kaki ( + ). Fungsi elco juga bisa di sebut sebagai penyimpan arus listrik searah dc. Rangkaian elco biasanya di gunakan dalam rangkaian apa saja, misalnya pada power supply regulator dan rangkaian lainnya. Kapasitor elco di bagi jadi 2 type, yakni kapasitor polar dan kapasitor bipolar / non polar. Pembagian ini didasarkan pada polaritas ( kutub positif dan negatif ) dari masing-masing kapasitor.
Kapasitor Keramik
Dinamakan Kapasitor Keramik karena Kapasitor tersebut sebagai bahan dielektrikum terbuat dari bahan keramik. Pada umumnya Kapasitor keramik memiliki bentuk bermacam-macam seperti tabung, pelat, sehiempat dan lain-lain.
Pengertian LDR (Light Dependent Resistor) dan Cara Mengukurnya
Pengertian LDR (Light Dependent Resistor) dan Cara Mengukurnya – Light Dependent Resistor atau disingkat dengan LDR adalah jenis Resistor yang nilai hambatan atau nilai resistansinya tergantung pada intensitas cahaya yang diterimanya. Nilai Hambatan LDR akan menurun pada saat cahaya terang dan nilai Hambatannya akan menjadi tinggi jika dalam kondisi gelap. Dengan kata lain, fungsi LDR (Light Dependent Resistor) adalah untuk menghantarkan arus listrik jika menerima sejumlah intensitas cahaya (Kondisi Terang) dan menghambat arus listrik dalam kondisi gelap.
Continue reading Pengertian LDR (Light Dependent Resistor) dan Cara Mengukurnya
Pengertian NTC (Negative Temperatur Coefficient), Aplikasi NTC dan cara menguji NTC
Pengertian termistor NTC (Negative Temperature Coefisien) adalah resistor dengan koefisien temperatur negatif yang sangat tinggi. Termistor jenis ini dibuat dari oksida dari kelompok elemen transisi besi ( misalnya FE2O3, NiO CoO dan bahan NTC yang lain).
Continue reading Pengertian NTC (Negative Temperatur Coefficient), Aplikasi NTC dan cara menguji NTC
Pengertian PTC (Positive Temperatur Coefficient), Aplikasi PTC dan cara menguji PTC
Komponen termistor PTC (Positive Temperatur Coefficient) adalah suatu resistor yang mempunyai koefisien temperatur positif yang sangat tinggi. Dimana nilai resistansi PTC akan semakin tinggi pada saat perubahan suhu disekitar PTC semakin tinggi. PTC memiliki sifat yang berkebalikan dengan NTC. PTC akan memeberikan perubahan resistansi semakin rendah pada saat suhu disekitar body PTC semakin dingin.
Continue reading Pengertian PTC (Positive Temperatur Coefficient), Aplikasi PTC dan cara menguji PTC