BAKUL MASA KINI part 2

Posted by: tyasdika in Umum No Comments »

Pedagang kaki lima dalam bahasa Jawa sering dipanggil dengan sebutan bakul. Biasanya pedagang yang disebut bakul menjual dagangannya dengan cara berkeliling atau menempati tempat-tempat tertentu. Bakul biasanya berjualan ditempat yang semi permanen atau gerobak-gerobak yang dapat bergerak.
Masyarakat mengenal bakul sebagai sosok yang sederhana. Kesederhanaan bakul dapat kita lihat dari cara berpakaian dan cara berdandan. Salah satu contoh bakul yang berpenampilan sederhanan adalah bakul serabi. Pada masa lalu bakul serabi berpenampilan sederhana hal ini dikarenakan masyarakat yang berjualan serabi merupakan orang tua atau disebut juga “mbah-mbah”.
Penampilan bakul pada masa lalu sangat berbeda dengan para bakul yang sering saya lihat sekarang ini. Bakul bukan lagi seorang mbah-mbah, melainkan seorang wanita dewasa atau remaja yang berpenampilan menarik. Penampilan mereka dilengkapi dengan make up yang cukup tebal, berbaju gamis bagi yang berkerudung. Read the rest of this entry »

BAKUL MASA KINI

Posted by: tyasdika in Umum No Comments »

Pedagang kaki lima dalam bahasa Jawa sering dipanggil dengan sebutan bakul. Biasanya pedagang yang disebut bakul menjual dagangannya dengan cara berkeliling atau menempati tempat-tempat tertentu. Bakul biasanya berjualan ditempat yang semi permanen atau gerobak-gerobak yang dapat bergerak.
Masyarakat mengenal bakul sebagai sosok yang sederhana. Kesederhanaan bakul dapat kita lihat dari cara berpakaian dan cara berdandan. Salah satu contoh bakul yang berpenampilan sederhanan adalah bakul serabi. Pada masa lalu bakul serabi berpenampilan sederhana hal ini dikarenakan masyarakat yang berjualan serabi merupakan orang tua atau disebut juga “mbah-mbah”. Read the rest of this entry »