Program pengolah kata yang paling sering digunakan adalah Ms. Word. Program tersebut biasa digunakan untuk membuat makalah, artikel, atau bahkan buku. Terkadang hasil tulisan yang dihasilkan perlu kita insertkan gambar. Tetapi gambar tersebut adalah gambar yang sifatnya statis. Disisi lain, ada software yang tergaolong dalam Dynamic Software, salahsatunya adalah Cabri 3D. Dengan menggabungkan dua program tersebut, ternyata kita dapat menghasilkan suatu produk artikel, makalah, atau buku dengan gambar yang dinamis di Ms.Word. Berikut adalah cara untuk membuat gabungan program tersebut.
Memunculkan Menu Developer
Menu developper merupkan menu bawaan dari Ms.Office. Tetapi secara default belum di munculkan. Untuk memunculkan menu developer tersebut, ikuti langkag-langkah di bawah ini. Continue reading Mengoptimalkan Cabri 3D dan Ms. Office dengan Tampilan yang Dinamis