Rangkuman Materi Sosiologi Kelas X SMA “Penelitian Sosial”

A. Pengertian dan Karakteristik Penelitian

Pertanyaan-pertanyaan seperti “ini apa?”, “itu apa?”, sering sekali terlontar pada mulut anak-anak. kemudian timbul pertanyaan “mengapa begini?” dan akan terus berkembang menjadi “bagaimana hal itu dapat terjadi?”, “bagaimana cara memecahkan masalah seperti ini?” serta pertanyaan-pertanyaan lain seputar kehidupan di lingkungan kita. Ini menjadi dasar menagapa penelitian itu ada. Oleh karena itu, mari kita simak materi berikut: Continue reading

Rangkuman Materi Sosiologi Kelas X SMA “Gejala Sosial dalam Masyarakat”

A. Mengenali Gejala Sosial dalam Masyarakat

Materi-materi sosiologi sebelumnya dapat membantu teman-teman untuk mengenali gejala-gejala sosial yang terjadi dalam kehidupan masyarakat. Untuk mempermudah kalian untuk memahami materi ini, saya rangkum sedikit tentang keterkaitan konsep dasar sosiologi dengan gejala sosial yang terjadi di masyarakat. Continue reading