Drip System (Tetes)

https://klinikhidroponik.com/wp-content/uploads/2014/09/Sistem-Hidroponik-Drip-System.jpg

via https://klinikhidroponik.com

Drip system is a hydroponic system that is often used for this moment . The operating system is as simple as using a timer to control the pump . At the time the pump is turned on , the pump shed nutrients to each plant. So stand upright , plants supported using other growing media such as cocopit , husk fuel , ziolit , sand , etc. in addition to the ground .

Teknik Menanam Hidroponik

Ada 6 cara untuk menanam dengan sistem Hydroponic, antara lain

1. Aeroponic system

2. Drip system

3. NFT

4. Ebb dan flow system

5. Water Culture system

6. Wick System

Dari ke enam sistem hidroponik tersebut, mari kita jelaskan pengertiannya satu persatu.

Aeroponic System

https://www.aeroponicssystems.com/img/Screen-shot-2012-02-07-at-12.05.17-PM.png

via https://www.aeroponicssystems.com

Sistem AEROPONIC merupakan system hydroponic yang paling canggih dan mungkin juga memberikan hasil terbaik serta tercepat dalam pertumbuhan dalam berkebun Hydroponic. Hal ini dimungkinkan karena larutan nutrisi ini diberikan atau disemprotkan berbentuk kabut langsung ke akar, sehingga akar tanaman lebih mudah menyerap larutan nutrisi yang banyak mengandung oksigen. Sementara tanaman sangat membutuhkan nutrisi dan oksigen dalam pertumbuhannya.