Home > Pembelajaran Aktif > Jigsaw Learning

Jigsaw Learning

  • Memilih materi menjadi beberapa segmen
  • Membagi peserta menjadi beberapa kelompok
  • Setiap kelompok mendapat tugas membaca dan memahami materi yang berbeda
  • Setiap kelompok mengirimkan anggotanya ke kelompok lain untuk menyampaikan apa yang telah dipelajari
  • Mengembalikan suasana kelas seperti semula
  • Memberi pertanyaan untuk mengecek pema-haman peserta terhadap materi

Silberman, Mel. (1996). Active Learning 101 Strategies To Teach Any Subject. Yogyakarta: Insan

Categories: Pembelajaran Aktif Tags:
  1. No comments yet.
  1. No trackbacks yet.

Skip to toolbar