haii sahabat blogger, kali ini penulis akan kembali membagikan sedikit pengetahuan mengenai ragam gejala sosial dalam masyarakat.
Postingan materi berikut ini sebelumnya telah di post oleh Raras Santika Dewi yang dapat anda akses melalui link berikut ini https://blog.unnes.ac.id/rarassantikadewi/2017/10/22/ragam-gejala-sosial-dalam-masyarakat-materi-pembelajaran-sma-kelas-x-k-13/#more-244
Langsung saja berikut penjelasannya
Gejala-gejala sosial yang ada di masyarakat dapat diartikan sebagai sebuah fenomena sosial. Munculnya fenomena sosial dimasyarakat berawal dari adanya perubahan sosial. Perubahan sosial itu tidak dapat kkita hindari, namun kita masih dapat mengantisipasinya. Perubahan sosial akan mengakibatkan beberapa dampak baik itu positif maupun negatif. baca selanjutnya