Tag Archives: Psikolinguistik

Bahasa Ibu Vs Bahasa Sang Ibu

Banyak orang salah kaprah dalam menggunakan konsep tentang bahasa ibu, malah boleh dikatakan bahwa di antara kalangan mahasiswa sendiri konsep tentang bahasa ibu sering dicampuradukan dengan konsep tentang bahasa sang ibu. Berbicara tentang bahasa ibu sebetulnya  mengandung pengertian bahwa bahasa … Continue reading

Posted in Uncategorized | Tagged , | Leave a comment

Spektogram

Menurut Dardjowidjojo (2005: 30), dari segi ilmu pengetahuan, kajian dan penyelidikan mengenai bagaimana manusia mempersepsi ujaran dapat dikatakan masih baru. Perkembangan penyelidikan dalam bidang ini dimulai dengan adanya kemajuan dalam bidang teknologi, terutama dengan terciptanya alat telepon. Dari tahun 1936-39 Dudly … Continue reading

Posted in Uncategorized | Tagged , | Leave a comment