Microsoft Hololens, Teknologi Keren Dunia Virtual

Hololens

Hi, guys!
Pernah nonton film-film keren yang ada adegan yang menggunakan teknologi keren semacam screen yang muncul di dunia nyata? Apakah kamu pernah nonton film Iron Man? Kamu ingat adegan ketika Iron Man dengan Jarvis? Si assistant hologram dalam adegan film itu? Apa itu Holograms? Lalu gemana si kerennya Microsoft Hololens, teknologi hologram? Check this one out!

Jika kamu suka menonton film Iron Man atau film science fiksi lainnya, pasti kamu sudah tidak asing lagi dengan hologram. Hologram adalah produk dari teknologi holografi. Hologram terbentuk dari perpaduan dua sinar cahaya yang koheren dan dalam bentuk mikroskopik. Hologram bertindak sebagai gudang informasi optik. Informasi-informasi optik itu kemudian akan membentuk suatu gambar, pemandangan, atau adegan. Kecanggihan seperti itulah yang kini direalisasikan oleh Microsoft ke dunia nyata melalui HoloLens.

Memudahkan Hidup
HOT: Masa Depan Sudah Disini — Inilah Microsoft HoloLens yang Super Canggih! (Video)

HoloLens didesain untuk memudahkan hidup penggunanya, baik itu untuk hiburan multimedia, berinteraksi, hingga bekerja dan produktivitas.

Lihat saja bagaimana HoloLens bisa membantu arsitek dalam mendesain bangunan yang luar biasa.

HOT: Masa Depan Sudah Disini — Inilah Microsoft HoloLens yang Super Canggih! (Video)

Atau ketika dokter bedah berdiskusi bersama sebelum melakukan operasi terhadap pasiennya.

HOT: Masa Depan Sudah Disini — Inilah Microsoft HoloLens yang Super Canggih! (Video)

Atau juga ketika murid belajar tentang anatomi tubuh manusia secara nyata

HOT: Masa Depan Sudah Disini — Inilah Microsoft HoloLens yang Super Canggih! (Video) Tidak Terhubung ke Perangkat Lainnya
HOT: Masa Depan Sudah Disini — Inilah Microsoft HoloLens yang Super Canggih! (Video)

HoloLens merupakan perangkat yang berdiri sendiri, dia tidak harus terhubung dengan kabel, marker, tidak memerlukan kamera eksternal, smartphone, bahkan tidak perlu terhubung dengan PC.

Hal ini membuat HoloLens sangat praktis digunakan di kehidupan nyata untuk berbagai keperluan.

Inovasi Menakjubkan
HOT: Masa Depan Sudah Disini — Inilah Microsoft HoloLens yang Super Canggih! (Video)

Dari berbagai inovasi teknologi yang bermunculan, mungkin HoloLens adalah inovasi paling menakjubkan yang muncul dalam beberapa tahun terakhir. Inovasi ini mengubah impian manusia untuk berinteraksi dengan dunia virtual menjadi nyata.
Powered by Windows 10
HOT: Masa Depan Sudah Disini — Inilah Microsoft HoloLens yang Super Canggih! (Video)

Windows 10 adalah otak dibalik sistem HoloLens. Sistem operasi yang mampu berjalan di berbagai device mulai dari PC, tablet, smartphone, hingga iOT tersebut menjadi kunci kecanggihan device ini. Bahkan tahukah kamu bahwa semua aplikasi yang dibuka di HoloLens adalah Universal Apps Windows?

HOT: Masa Depan Sudah Disini — Inilah Microsoft HoloLens yang Super Canggih! (Video)

Itulah kecanggihan dari HoloLens yang dihadirkan Microsoft ke dunia nyata. Meskipun tidak ada yang tahu kapan teknologi ini bakal mampir ke Indonesia, tetapi setidaknya sangat menyenangkan bahwa hal yang dulunya mustahil ini akhirnya sudah bisa dinikmati oleh manusia.

Wih, keren bukan? Pasti kalian pengen coba gemana rasanya menggunakan Microsoft Hololens dan bisa merasakan duni virtual di secara nyata di kehidupan kita. Bukan kamu saja, sobat, saya pun juga pengen mencoba Hololens itu. Hehe

“Tulisan ini dibuat untuk mengikuti Bidikmisi Blog Award di Universitas Negeri Semarang. Tulisan adalah karya saya sendiri dan bukan jiplakan.”

Tags: , , ,

2 comments

  1. Keren ya, ternyata ada teknologi semacam itu. Keren bgt !!! Informasi yang menarik!!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:


Lewat ke baris perkakas