Skip to main content

Institusi Sosial

Institusi Sosial

Assalamu’alaikum Wr Wb Postingan kali ini saya akan berbagi vidio tentang institusi sosial. Materi ini berguna banget buat menyadarkan diri bahwa manusia tidak bisa terlepas dari manusia lain. Kamu bisa mendapatkan materi ini di SMA mapel Antropologi jelas xi. Jangan lupa tulis pendapat kamu mengenai vidio ini dan kirim ke e-mail [email protected] agar kita bisa […]

Materi Sosiologi SMA Kelas X: Metode Pen...

Materi Sosiologi SMA Kelas X: Metode Penelitian Sosial

Assalamu’alikum… Kali ini saya akan memposting materi sosiologi tentang Metode Penelitian Sosial. Materi ini saya ambil dari Metode Penelitian Sosial. Semoga bermanfaat… Dalam sosiologi berbagai gejala sosial dapat dikaji melalui penelitian sosial. Penelitian sosial adalah penelitian yang dirancang untuk menambah pengetahuan sosial dan gejala sosial di masyarakat. Menurut Soerjono Soekanto, penelitian sosiologi termasuk penelitian ilmiah. […]

Materi Sosiologi SMA Kelas X : Individu,...

Materi Sosiologi SMA Kelas X : Individu, Kelompok, dan Hubungan Sosial

Assalamu’alaikum… Berikut akan saya sajikan materi sosiologi kelas X tentang individual, kelompok, dan hubungan sosial. Materi ini say ambil dari Individu, kelompok, dan Hubungan Sosial INDIVIDU Individu berasal dari kata Yunani yaitu “individium” yang artinya “tidak terbagi”. Menurut A. Lysen (dalam Rufikasari, 2013) kata individu bukan berarti manusia sebagai keseluruhan yang tidak dapat dibagi melainkan […]

Materi Sosiologi SMA Kelas X : Gejala So...

Materi Sosiologi SMA Kelas X : Gejala Sosial di Masyarakat

Assalamu’alaikum… Berikut adalah materi tentang Gejala sosial di masyarakat. materi ini saya ambil dari <a href="https://Definisi Gejala Sosial Gejala-gejala sosial yang ada di masyarakat dapat diartikan sebagai sebuah fenomena sosial. Munculnya fenomena sosial dimasyarakat berawal dari adanya perubahan sosial. Perubahan sosial itu tidak dapat kkita hindari, namun kita masih dapat mengantisipasinya. Perubahan sosial akan mengakibatkan […]

Materi Sosiologi SMA Kelas X : Fungsi So...

Materi Sosiologi SMA Kelas X : Fungsi Sosiologi untuk Mengenali Gejala Sosial di Masyarakat

Assalamu’alaikum… Berikut adalah materi tentang pengenalan sosiologi. Materi ini aku ambil dari Sosiologi Sosiologi merupakan bagian dari ilmu pengetahuan sosial. Istilah sosiologi pertama kali diciptakan oleh Auguste Comte, seorang filsafat dari Prancis. Sosiologi berasal dari bahasa Yunani yaitu dari kata socius berarti masyarakat dan logos berarti ilmu. Jadi sosiologi adalah ilmu yang mempelajari tentang masyarakat. […]

LOMBA ISCOOL (ESAI NASIONAL) DIPERPANJAN...

LOMBA ISCOOL (ESAI NASIONAL) DIPERPANJANG

??LOMBA ESAI MAHASISWA TINGKAT NASIONAL?? *INTERDISCIPLINER SCIENTIFIC COMPETITION FOR NATION DEVELOPMENT(ISCOOL) 2017 Alhamdulillah ISCOOL, ada perpanjangan pengiriman naskah sampai 1 oktober 2017 Ayo kirimkan karya terbaik kalian untuk negeri dengan tema “PEMBANGUNAN DAERAH 3T (TERTINGGAL, TERLUAR, TERDEPAN), MENUJU INDONESIA MANDIRI”

About Blogger

About Blogger

Hallo… Assalamu’alaiku… Saya mufita wafiana, seorang mahasiswa jurusan Pendidikan Sosiologi dan Antropologi Fis Unnes. Blog ini merupakan sarana belajar bagi pembaca tentang sosiologi dan antropolgi. Sebagian besar tulisan yang disajikan akan menceritakan aktivitas atau fenomena yang ada dalam masyarakat. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. See you on my next post…