alim

Author's posts

Materi Sosiologi SMA KELAS X : Ragam gejala sosial dalam masyarakat

Pengertian Gejala Sosial Dalam kehidupan sehari-hari, pastinya terdapat gejala-gejala sosial. Gejala-gejala tersebut ada yang sifatnya positif namun juga ada yang negative. Gejala-gejala sosial dalam sosiologi disebut juga dengan fenomena sosial. Munculnya fenomena sosial dimasyarakat diawali karena adanya perubahan sosial dan budaya. Tidak dapat dipungkiri bahwa perubahan sosial merupakan hal yang pasti terjadi pada masyarakat, meskipun …

Continue reading

Materi Sosiologi SMA KELAS X : Individu, kelompok dan hubungan sosial

Pengertian Individu Individu berasal dari kata in-dividere yang berarti tidak dapat dibagi-bagi (Gerungan, 1981) atau sebagai sebutan bagi manusia yang berdiri sendiri, atau manusia perseorangan (Lysen, 1981). Individu yang dimaksud adalah insan (manusia), Aristoteles berpendapat bahawa manusia merupakan penjumlahan dari kemampuan tertentu yang masing-masing bekerja sendiri seperti kemampuan-kemampuan Vegetatif (makan dan berkembang biak), kemampuan Sensitif …

Continue reading

Materi Sosiologi SMA KELAS X : Fungsi Sosiologi dalam mengenali gejala sosial di masyarakat

Sejarah Ilmu Sosiologi Istilah sosiologi secara etimologis berasal dari kata latin socius yang berarti “teman, kawan dan logos yang berasal dari kata Yunani yang berarti Ilmu. Jadi , apa yang di maksud dengan Sosiologi? Sosiologi berarti ilmu tentang teman. Dalam arti luas Sosiologi berarti ilmu yang mempelajari tentang interaksi manusia dalam masyarakat. Sosiologi bermaksud untuk …

Continue reading

Materi Sosiologi SMA KELAS XII : Kearifan Lokal Dan Pemberdayaan Komunitas

KONSEP KEARIFAN LOKAL Kearifan lokal dapat didefinisikan sebagai suatu kekayaan budaya lokal yang mengandung kebijakan hidup; pandangan hidup (way of life) yang mengakomodasi kebijakan (wisdom) dan kearifan hidup. Kearifan lokal itu tidak hanya berlaku secara lokal pada budaya atau etnik tertentu, tetapi dapat dikatakan bersifat lintas budaya atau lintas etnik sehingga membentuk nilai budaya yang …

Continue reading

Materi Sosiologi SMA KELAS XII : Ketimpangan Sosial Sebagai Dampak Perubahan Sosial di Tengah Globalisasi

Konsep Ketimpangan sosial Menurut Andrinof A. Chaniago Ketimpangan adalah buah dari pembangunan yang hanya berfokus pada aspek ekonomi dan melupakan aspek sosial.  Menurut Budi Winarno Ketimpangan merupakan akibat dari kegagalan pembangunan di era globalisasi untuk memenuhi kebutuhan fisik dan psikis warga masyarakat. Menurut Jonathan Haughton & Shahidur R. Khandker Ketimpangan sosial adalah bentuk-bentuk ketidak-adilan yang terjadi dalam …

Continue reading

Materi Sosiologi SMA KELAS XII : Globalisasi dan Perubahan Komunitas Global

Modernisasi Pengertian Modernisasi Kata modernisasi dengan kata dasar modern berasal dari bahasa latin modernus yang dibentuk dari kata modo dan ernus. Modo berarti cara dan ernus menunjuk pada adanya periode waktu masa kini. Modernisasi berarti proses menuju masa kini atau proses menuju masyarakat modern. Menurut Koentjaraningrat mendefinisikan modernisasi sebagai usaha untuk hidup sesuai dengan zaman …

Continue reading

Materi Sosiologi SMA KELAS XI : Integrasi dan Reintegrasi Sosial Sebagai Upaya Pemecahan Masalah Konflik dan Kekerasan

Integrasi Sosial Pengertian Integrasi Sosial Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) disebutkan bahwa integrasi adalah pembauran sesuatu yang tertentu hingga menjadi kesatuan yang utuh dan bulat. Istilah pembauran tersebut mengandung arti masuk ke dalam, menyesuaikan, menyatu, atau melebur sehingga menjadi seperti satu. Dengan demikian, integrasi merujuk pada masuk, menyesuaikan, atau meleburnya dua atau lebih hal …

Continue reading

Materi Sosiologi SMA KELAS XII : Perubahan Sosial dan Dampaknya

Pengertian                  Perubahan social adalah perubahan yang terjadi dalam lembaga kemasyarakatan dalam suatu masyarakat yang memengaruhi sistem sosial termasuk didalamnya nilai sikap dan pola perilaku diantara kelompok – kelompok dalam masyarakat. (Soerjono Soekanto) Proses Perubahan Sosial Difusi adalah proses penyebaran unsure – unsure kebudayaan dari orang perorang kepada orang perorang yang lain dan dari masyarakat ke …

Continue reading

Silabus Sosiologi Kelas XII Kurikulum 2013

Kompetensi Inti              : KI 1   : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2   : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan …

Continue reading

Silabus Sosiologi Kelas XI Kurikulum 2013

Kompetensi Inti              : KI 1     : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2     : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan …

Continue reading