Viewers

website hit counter

MATERI SOSIOLOGI KELAS XI BAB 5: INTEGRASI DAN REINTEGRASI SOSIAL SEBAGAI UPAYA PEMECAHAN MASALAH KONFLIK DAN KEKERASAN

Suatu integrasi sosial di perlukan agar masyarakat tidak bubar meskipun menghadapi berbagai tantangan, baik merupa tantangan fisik maupun konflik yang terjadi secara sosial budaya.Penganut konflik berpendapat bahwa masyarakat terintegtrasi atas paksaan dan karena adanya saling ketergantungan di antara berbagai kelompok.

[…]

MATERI SOSIOLOGI KELAS XI BAB 4: KONFLIK, KEKERASAN DAN UPAYA PENYELESAIANYA

Konflik adalah sesuatu yang hampir tidak mungkin bisa dilepaskan dari kehidupan masyarakat. Selama masyarakat masih memiliki kepentingan, kehendak, serta cita-cita konflik senantiasa “mengikuti mereka”. Oleh karena dalam upaya untuk mewujudkan apa yang mereka inginkan pastilah ada hambatan-hambatan yang menghalangi, dan halangan tersebut harus disingkirkan. Tidak menutup kemungkinan akan terjadi benturan-benturan kepentingan antara individu dengan kelompok, […]

MATERI SOSIOLOGI KELAS XI BAB 3: PERBEDAAN, KESETARAAN DAN HARMONI SOSIAL

Manusia dalam kehidupan sehari-hari selalu berkaitan dengan konsep kesetaraan dan keragaman. Konsep kesetaraan (equity) bisa dikaji dengan pendekatan formal dan pendekatan substantif. Pada pendekatan formal kita mengkaji kesetaraan berdasarkan peraturan-peraturan yang berlaku, baik berupa undang-undang, maupuin norma, sedangkan pendekatan substantif mengkaji konsep kesetaraan berdasarkan keluaran / output, maupun proses terjadinya kesetaraan.

[…]

MATERI SOSIOLOGI KELAS XI BAB 2: BERBAGAI PERMASALAHAN SOSIAL DALAM MASYARAKAT

Masalah Sosial, Batasan dan Pengertian Persoalan dibedakan antara dua macam persoalan, yaitu antar masyarakat(Scientific or societal problem) dengan problema sosial (ameliorative or social problems). Yang pertama menyangkut macam-macam gejala kehidupan masyarakat sedangkan yang kedua meneliti gejala-gejala abnormal masyarakat dengan maksud untuk memperbaiki atau bahkan menghilangkannya.Sosiologi menyelidiki pesoalan umum dalam masyarakat dengan maksud menemukan dan menafsirakan […]

MATERI SOSIOLOGI KELAS XI BAB 1: PEMBENTUKAN KELOMPOK SOSIAL

Kelompok adalah hidup bersama individu dalam suatu ikatan, serta terdapat dalam ikatan hiidup bersama tersebut adanya interaksi dan interrelasi social, serta organisasi antaranggota. Kelompok merupakan inti kehidupan dalam masyarakat.

[…]

MATERI SOSIOLOGI KELAS X BAB 4: METODE PENELITIAN SOSIAL

Penelitian sosial adalah istilah yang digunakan terhadap penyelidikan-penyeldikan yang dirancang untuk menambah khazanah ilmu pengetahuan sosial, gejala sosial, atau praktik-praktik sosial. Istilah sosial ini menunujuk pada hubungan-hubungan antara, dan di antara, orang-orang, kelompok-kelompok seperti keluarga, institusi (sekolah, komunitas, organisasi, dan sebagainya), dan lingkungan yang lebih besar.

[…]

MATERI SOSIOLOGI KELAS X BAB 3: RAGAM GEJALA SOSIAL DALAM MASYARAKAT

Macam-macam Masalah Sosial Bidang Pembangunan Di Indonesia Masalah Pendidikan Seperti yang telah kita ketahui, kualitas pendidikan di Indonesia semakin memburuk. Hal ini terbukti dari kualitas guru, sarana belajar, dan murid-muridnya. Guru-guru tentuya punya harapan terpendam yang tidak dapat mereka sampaikan kepada siswanya. Memang, guru-guru saat ini kurang kompeten. Banyak orang yang menjadi guru karena tidak […]

MATERI SOSIOLOGI KELAS X BAB 2: INDIVIDU, KELOMPOK DAN HUBUNGAN SOSIAL

Hubungan sosial adalah hubungan timbal balik antara individu yang satu dengan individu lain, yang saling memengaruhi. Hubungan sosial disebut juga interaksi sosial. Interaksi sosial adalah proses saling memengaruhi antara dua orang atau lebih.

[…]

MATERI SOSIOLOGI KELAS X BAB 1: FUNGSI SOSIOLOGI DALAM MENGENALI GEJALA SOSIAL DI MASYARAKAT

Manusia memiliki sifat ingin tahu dan tidak pernah merasa puas terhadap apa yang telah diraih. Manusia ingin mencari jawaban terhadap masalah yang dihadapinya. Dengan kemampuan berpikir, manusia melakukan penyelidikan sehingga memperoleh pengetahuan baru. Sosiologi disusun dalam rangka melakukan perencanaan sosial, pelaksanaan dan pemecahan sosial dalam menciptakan masyarakat yang teratur dan nyaman. Oleh karena itu, perlu […]

SOSIOLOGI GENDER: ANALISIS CONTOH KASUS GENDER DAN PEMBANGUNAN

Kesetaraan Gender, NU Sebut Perempuan Kerap Jadi Korban Pembangunan

Merdeka.com – Ketua Fatayat Nahdlatul Ulama (NU), Ida Fauziah meminta agar diskriminasi terhadap kaum perempuan dihilangkan. Menurutnya, Indonesia berkeadaban hanya dapat terwujud jika nilai-nilai kemanusiaan dan keadilan dalam kehidupan bermasyarakat ditegakkan.

[…]